Download Tata Tertib Pengawas dan Peserta ANBK Tahun 2021

Download Tata Tertib Pengawas dan Peserta ANBK Tahun 2021 (1)

Dalam pelaksanaan ANBK terdapat tata tertib mulai dari Pengawas, Proktor dan Pesert ANBK. Dokumen ini dapat anda Download Tata Tertib Pengawas dan Peserta ANBK Tahun 2021 dalam bentuk Word. Tata tertib ini bersumber dari POS ANBK Tahun 2021.

Pada tahun ini pelaksanaan Asesmen Nasional Berbasis Komputer dilaksanakan dengan dua metode yaitu, ANBK semi Online dan ANBK Full Online. Sehingga sekolah / madrasah dapat memilih opsi tersebut sesuai dengan kondisi infrastruktur yang ada.

Read More

Baca Juga : Download Exambrowser Client Versi Akhir

ANBK semi Online dilakukan seperti UNBK dengan proses online menggunakan koneksi internet ketika mengirim jawaban peserta ANBK. Sedangkan ANBK Full online dilaksanakan secara penuh dengan koneksi internet pada tiap client komputer peserta ANBK.

Baca juga : Cara Minimize exambrowser Admin ANBK Lengkap

Pelaksanaan kedua mode tersebut memiliki tata tertib ANBK yang sama sesuai dengan POS ANBK Tahun 2021. Dokumen Word Tata Tertib Pengawas dan Peserta ANBK Tahun 2021 dapat anda Download filenya. Karena kami sudah menyediakanya dalam bentuk jadi.

Cukup anda edit KOP dan Logo sesuai dengan kebutuhan pada sekolah / Madrasah. Setelah itu dapat anda cetak atau dimuat dalam Buku Panduan ANBK untuk pengawasa dan Peserta ANBK.

Baca Juga : Download Proktor Browser ANBK

Apakah ANBK Pengganti UNBK ?

Asesmen Nasional merupakan instrumen baru yang digunakan pemerintah dalam pemetaan mutu pendidikan secara nasional yang dulunya menggunakan ujian nasional. Sehingga diharapkan Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) ini dapat dijadikan tolak ukur dan landasan bagi pemerintah untuk menentukan kebijakan pendidikan secara nasional.

Namun ANBK tidak dijadikan sebagai penentu kelulusan seperti UNBK dulu, melainkan sebagai uji kemampuan untuk sekolah dan guru serta kemampuan siswa.

Baca Juga : Download Desain ID Card Proktor , Teknisi Dan Pengawas ANBK

Download Tata Tertib Pengawas dan Peserta ANBK Tahun 2021 Ms Word

Baiklah pada kesempatan kali ini SIMADRASAH akan membagikan file Tata tertin Pengawas dan peserta ANBK dalam bentul dokumen Micrsoft Word.

FIle ini langsung dapat anda download dan anda cukup mengganti Kop serta Logo atau dapat disesuaikan dengan kebutuhan masing – masing satuan pendidikan. Bagi anda yang membutuhkan silahkan bisa langsung unduh.

Baca Juga : Troubleshooting ANBK Tahun 2021, Masalah dan Solusi !

Pelaksanaan ANBK tahun ini masih dalam kondisis pandemi Covid-91, maka dari itu tata tertib dapat diselaraskan sesuai dengan Protokol kesehatan. Agar tetap aman dan menekan penularan virus tersebut.

Tata Tertib Pengawas, Proktor, Teknisi dan Peserta Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) Tahun 2021, dapat anda unduh pada link berikut ini – Download

Baiklah demikian informasi tentang Download Tata Tertib Pengawas dan Peserta ANBK Tahun 2021. Semoga bermanfaat dan membantu anda. terima kasih.

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *