Prediksi Soal dan Pembahasan PEDAGOGIK Seleksi PPPK Tahun 2021 -. Dalam rangka mempersiapkan diri dalam menghadapi seleksi Calon ASN PPPK untuk PGDS maka perlu melatih diri dengan materi dan soal. Salah satu program dalam menghadapi Seleksi ASN PPPK adalah dengan Seri Belajar Mandiri Calon Guru ASN PPPK Tahun 2021.
Dalam program tersebut berbagai macam soal dan pembahasan diberikan untuk belajar mandiri Calon Guru ASN PPPK Tahun 2021. Hal ini bertujuan sebagai pesiapan diri yang pada intinya untuk menjalani Tes Seleksi ASN PPPK Tahun 2021. Terutama pada seleksi ASN PPPK Tahun 2021 dengan latihan soal Pedagogik.
Informasi resmi terkait dengan pelaksanaan seleksi ASN PPPK Tahun 2021 bisa didapatkan melalui Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB). Berdasarkan informasi terbarunya, pengadaan Calon Aparatur Sipil Negara (ASN) Tahun 2021 akan di buka pada minggu kedua bulan April 2021.
Daftar Isi
Materi Soal dan Pembahasan
Pada kesempatan kali ini SIMADRASAH akan berbagi file Prediksi Soal dan Pembahasan Materi Pedagogik Seleksi ASN PPPK Tahun 2021. Prediksi soal ini memiliki tingkat kesepadanan jenis soal sekitar 85%. Sehingga sangat cocok digunakan sebagai bahan latihan untuk melatih kesiapan diri. agar bisa mendapatkan hasil maksimal pada saat mengikuti proses rekrutmen Seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Tahun 2021.
Sebelumnya kami sudah membagikan Prediksi Soal dan Pembahasan Seleksi ASN PPPK PGSD Tahun 2021. Maka dari itu sebagai pelengkap maka kami juga membagikan Soal dan Pembahasan Pedagogik.
Soal prediks ini bisa dikatakan sebagai kisi – kisi jenis soal tes seleksi ASN Materi Pedagogik Tahun 2021. Jadi bagi anda yang sedang mencari soal – soal dan pembahasan sebagai bahan latihan bisa download filenya pada link yang akan kami bagikan nanti.
Pada prediksi Soal dan Pembahasan Materi Pedagogik Seleksi ASN PPPK Tahun 2021 yang kami bagikan nanti berisi dari beberapa mapel. Masing – masing mapel yang telah berupa soal telah terintegrasi dengan kompetensi-kompetensi yang disajikan pada materi-materi bahan pembelajaran pada Program Seri Belajar Mandiri Calon Guru ASN PPPK Tahun 2021.
Adapun mapel yang ada pada soal dalam satu file ini sebagai berikut:
- Bahasa Indonesia.
- Ilmu Pengetahuan Alam (IPA).
- Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS).
- Matematika.
- Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan.
Semua soal pada daftar mapel diatas dimuat dalam satu file PDF. Dengan begitu cukup sekali download langsung berisi beberpa mapel.
Download Prediksi Soal dan Pembahasan Materi Pedagogik Seleksi ASN PPPK Tahun 2021
Bagi anda yang membutuhkan file prediksi soal dan pembahasan bisa anda unduh melalui link yang sudah kami sediakan. Tedapat 2 link downlad yaitu via Google Drive dan Mediafie. Silahakn pilih salah satu lini yang tesedie.
Berikut ini Link Downloadnya:
- Download Prediksi Soal dan Pembahasan Materi Pedagogik (Via Google Drive)
- Download Prediksi Soal dan Pembahasan Materi Pedagogik (Via Mediafire)
Apabila link didtas error silahkan gunakan link yang kedua , namu jika error semau silahkan hubungi admin melalui kolom komentar.
Baca juga : Update koleksi Soal Prediksi Seleksi ASN PPPK PGSD Tahun 20201
- Kumpulan Prediksi Soal dan Pembahasan Materi PGSD Seleksi ASN PPPK Tahn 2021 Tebaru!
- Prediksi Soal dan Pembahasan PPKN PGSD Seleksi PPPK Tahun 2021, Terbaru!
Dengan mempersiapkan diri melalui latihan – latihan soal dan pembahasan semoga anda loloas seleksi dengan nilai ang bagus. Tentunya harapan besar untuk menjadi ASN PPPK.
Demikianlah informasi tentang Prediksi Soal dan Pembahasan Materi Pedagogik Seleksi ASN PPPK Tahun 2021. Semoga informasi ini bermafaat bagi anda yang membutuhkan. Jangan lupa share / bagikan artikel ini agar mendapatkan manfaatnya. Terima Kasih.
Ikut Kami di Spsial Media:
Facebook : https://facebook.com/simadrasah